CPNS 2014, PEMERINTAH KOTA BINJAI

Binjai adalah salah satu kota (dahulu daerah tingkat II berstatus kotamadya) dalam wilayah provinsi Sumatera Utara, Indonesia. Binjai terletak 22 km di sebelah barat ibukota provinsi Sumatera Utara, Medan. Sebelum berstatus kotamadya, Binjai adalah ibukota Kabupaten Langkat yang kemudian dipindahkan ke Stabat. 

Binjai berbatasan langsung dengan Kabupaten Langkat di sebelah barat dan utara serta Kabupaten Deli Serdang di sebelah timur dan selatan. Binjai merupakan salah satu daerah dalam proyek pembangunan Mebidang yang meliputi kawasan Medan, Binjai dan Deli Serdang. Saat ini, Binjai dan Medan dihubungkan oleh jalan raya Lintas Sumatera yang menghubungkan antara Medan dan Banda Aceh. Oleh karena ini, Binjai terletak di daerah strategis di mana merupakan pintu gerbang Kota Medan ditinjau dari provinsi Aceh.

Binjai sejak lama dijuluki sebagai kota rambutan karena rambutan Binjai memang sangat terkenal. Bibit rambutan asal Binjai ini telah tersebar dan dibudidayakan di berbagai tempat di Indonesia seperti Blitar, Jawa Timur menjadi komoditi unggulan daerah tersebut.

Baca Juga Soal & Pembahasan Lainnya :
  1. SOAL DAN JAWABAN TEST LOGIKA FORMIL
  2. SOAL & PEMBAHASAN TEST PADANAN HUBUNGAN
  3. CPNS : CONTOH SOAL TEST LAWAN KATA (ANTONIM)
  4. CONTOH SOAL TEST PERSAMAAN KATA (SINONIM)
  5. Info Terbaru Jadwal dan Lowongan CPNS 2014
  6. BAHASA INDONESIA : Soal & Pembahasan CPNS TKW
RINCIAN FORMASI ASN DAERAH DARI PELAMAR UMUM
PEMERINTAH KOTA BINJAI
TAHUN ANGGARAN 2014
NO. NAMA
JABATAN
KUALIFIKASI
PENDIDIKAN
GOL./RUANG JUMLAH
ALOKASI
RENCANA PENEMPATAN
(1) (2) (3) (4) (5) (6) 
 Jumlah 56
I TENAGA GURU
A. Guru SD
1 Guru Kelas Pertama S1 PGSD III/a 15 1 SDN No.020252 BB
2 SDN No.023908 BB
1 SDN No.027962 BB
1 SDN No.020254 BK
1 SDN No.020261 BK
1 SDN No.023972 BK
1 SDN No.023910 BK
1 SD INPRES 95/96 BK
1 SDN No.020274 BU
1 SDN No.025282 BU
1 SDN No.026602 BS
1 SD INPRES 97/98 BS
1 SDN No.023899 BT
1 SDN No.024759 BT
2 Guru Penjasorkes Pertama S1 Pendidikan Jasmani dan Olahraga Kesehatan III/a 8 1 SDN No.028096 BB
1 SDN No.022256 BS
1 SDN No.026605 BS
1 SDN No.020266 BU
1 SDN No.020580 BU
1 SDN No.020259 BT
1 SDN No.026408 BT
1 SDN No.024769 BK
B. Guru SMP
3 Guru Komputer Pertama S1 Pendidikan Komputer III/a 2 1 SMP Negeri 1 Binjai
1 SMP Negeri 2 Binjai
4 Guru Agama Islam Pertama S1 Pendidikan Agama Islam III/a 2 1 SMP Negeri 10 Binjai
1 SMP Negeri 12 Binjai
5 Guru Bimbingan Konseling Pertama S1 Pendidikan BP/BK III/a 3 1 SMP Negeri 4 Binjai
1 SMP Negeri 5 Binjai
1 SMP Negeri 10 Binjai
II TENAGA KESEHATAN
1 Dokter Pertama Dokter Umum III/b 5 5 RSUD Dr.RM.Djoelham
2 Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pertama S1 Kesehatan Masyarakat III/a 2 1 RSUD Dr.RM.Djoelham
1 Puskesmas H.A.H Hasan
3 Radiografer Pelaksana D3 Teknik Rontgen II/c 1 1 RSUD Dr.RM.Djoelham
4 Penata Laboratorium Kesehatana Pelaksana D3 Laboratorium Klinis II/c 1 1 Puskesmas Tanah Tinggi
5 Perawat Pelaksana D3 Keperawatan II/c 3 1 Puskesmas Binjai Estate
1 Pustu Jati Makmur
1 Pustu Marcapada
III TENAGA TEKNIS
1 Penggerak Swadaya Masyarakat Pertama S1 Sosial Politik III/a 2 1 Kantor Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Kelurahan
1 Badan Kesbangpol dan Linmas
2 Perencana Pertama S1 Teknik Sipil/ S1 Teknik Elektro III/a 2 1 Dinas Kebersihan dan Pertamanan
1 Dinas Pekerjaan Umum
3 Penilik Jalan S1 Transportasi Darat III/a 1 1 Dinas Perhubungan
D3 Transportasi Darat II/c 1 1 Dinas Perhubungan
4 Analis Kebijakan Pertama S1 Hukum III/a 4 1 Badan Kepegawaian Daerah
1 Bagian Hukum
1 Sekretariat KORPRI
1 Bagian Organisasi
5 Auditor Pertama S1 Ekonomi/ Teknik Komputer III/a 4 1 Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah
1 Dinas Pendapatan Daerah
1 Kantor Pelayanan Perijinan Terpadu
1 Inspektorat

Comments